• Menu
  • Menu

Tag - Lampung

villa andreas pulau pahawang

Villa Andreas Resort Pulau Pahawang

Petualangan baru dimulai, kali ini dari provinsi lampung. Ada tujuan wisata yang akhir-akhir ini yang hits di sosial media. Pulau Pahawang lampung kini menjadi tujuan wisata bahari yang mengagumkan. Mengandalkan pulau pulau kecil yang eksotik dan biota bawah lautnya.Lampung, Provinsi paling ujung pulau Sumatera ini sekarang mulai bersolek. Salah satu lokasi yang...

Taman Nasional Way Kambas-Tiket Masuk Fasilitas Sejarah Lengkap

Sahabat Pagguci, Lampung tidak hanya terkenal dengan keindahan wisata pantai-pantainya saja lho. Tapi, Lampung juga terkenal memiliki taman nasional Taman Nasional Way Kambas (TNWK), yang terletak di kecamatan Labuhan Ratu, Lampung Timur. Berapa harga tiket masuk ke TNWK? Hal apa saja yang menarik disana? lalu bagaimana proses permohonan simaksi? Semua yang berkaitan...

10 Tempat Wisata Populer Dan Terbaru Di Lampung

Salah satu wilayah di Sumatera yang yang belakangan ini cukup pesat pertumbuhan wisatawannya adalah Lampung. Tempat wisata di kawasan ini berkembang cukup pesat. Alam yang cantik berupa pantai, pemandangan pegunungan, air terjun, laguna, danau, lokasi surfing bahkan keindahan bawah lautnya cukup memukau dan mulai banyak dikunjungi. Kemudahan akses terutama karena...